Jumat, 07 November 2008

LSP-Telematika

LSP-Telematika adalah Lembaga yang bertujuan untuk menghasilkan calon IT Profesional. Tetapi menurut saya lembaga itu dibuat hanya untuk mencari keuntungan oleh para pendirinya, karena disana diharuskan membeli sebuah modul yang berharga ratusan ribu rupiah untuk bisa lulus pada setiap tingkatnya, dan bila dihitung jumlahnya bisa mencapai jutaan rupiah. Dan seharusnya untuk menjadi seorang IT tidak hanya butuh teori,tetapi praktek. Oleh karena lembaga itu hanyalah permainan para pemilik untuk meraup keuntungan yang banyak.
Dan seharusnya lembaga itu ditiadakan..!!!

Tidak ada komentar: